Dendam Tak Sudah
Puisi : Edy Priyatna
Bukan danau
tapi air tak terbendung
pada sajak-sajak kita
sehingga senantiasa mengalir
tiada henti
:sahabat lama di Bengkulu
Dendam Tak Sudah
Puisi : Edy Priyatna
Bukan danau
tapi air tak terbendung
pada sajak-sajak kita
sehingga senantiasa mengalir
tiada henti
:sahabat lama di Bengkulu